
- Tamu Undangan
- Menu Yang Akan Di Sajikan
Jus Kuwini Selalu Dihati Kuweni atau kuwini adalah sejenis mangga-manggaan Tumbuhan ini memiliki buah yang harum dan daging buah yang lembut. Konsistensi daging buah kuweni lebih padat daripada bacang (mangga) dan seratnya lebih halus. Buah ini biasanya langsung dimakan pada saat matang karena setelah matang pastinya kuweni menghasilkan rasa manis,namun biasanya buah …
Buat Mertua Senang,Yuk Bawain Makanan Yang Enak Kesan pada saat bertemu dengan calon mertua harusnya berdampak positif karena hal ini bisa mempengaruhi jenjang hubungan antara kamu dengan kekasih. Alasannnya, karena jika calon mertua sangat menyukai kamu perjalanan hubungan cinta yang di jalani akan selalu direstui. Maka dari itu baiknya kita berbakti pada mertua,dan …
Ayam rica-rica merupakan makanan Khas Manado. Kata rica sendiri merupakan bahasa Manado yang mempunyai arti “pedas” atau “cabai. Untuk cara pembuatan menu ayam rica rica sangatlah beragam,begitupun cara memasaknya,persamaannya hanyalah terletak pada rasanya yang pedas. Nikmatnya menu yang satu ini pastinya bisa jadi pilihan menu makanmu bersama keluarga,karena kini menu yang satu ini tersedia …
Tumpeng adalah makanan masyarakat Jawa yang penyajian nasinya dibuat berbentukk kerucut dan ditata bersama dengan lauk dan juga sayuran. Olahan nasi yang dipakai umumnya berupa nasi kuning, nasi putih biasa, atau nasi uduk.,namun yang paling identik yaitu dibuat dengan nasu kuning. Nasi tumpeng sendiri biasanya disajikan saat kenduri atau perayaan suatu kejadian penting,atau saat …
Nasi bungkus adalah nasi putih beserta lauk yang biasa dibungkus menggunakan daun pisang yang beralaskan kertas nasi.Tujuannya biasanya adalah agar nasi bisa dibawa atau dimakan ditempat lain. Pemilihan daun pisang sebagai pembungkus nasi yaitu dikarenakan daun pisang dapat mengeluarkan aroma harum saat makanan diletak makanan panas. Untuk kertas yang digunakan yaitu biasanya adalah …